Berapa Harga Rumah #FairPrice di Pancoran?

Ahmad Alveyn Sulthony Ananda

May 18, 2024

example

Siapa sih yang enggak pengen punya rumah di Jakarta Selatan? Apalagi di kawasan ikonik seperti Pancoran. Sayangnya bayang-bayang harga rumah yang mahal mau enggak mau harus mikir dua kali deh buat beli rumah. Tapi tenang, kali ini MinGro mau kasih tau harga rumah #FairPrice di Pancoran. 

Pernah dengar Monumen Patung Dirgantara? Patung yang sangat familiar ini terletak di Kecamatan Pancoran dan merupakan simbol yang diinisiasi Presiden Soekarno untuk mencitrakan penerbarangan Indonesia kepada dunia. 

Di sini, kamu akan menemukan banyak sekali kegiatan bisnis. Banyak kantor dan gedung tinggi yang menandakan kawasan ini begitu hidup. 

Tak heran, banyak yang menjatuhkan hati pada kawasan Pancoran sebagai pilihan investasi properti jangka panjang yang menjanjikan.

Sayangnya banyak yang berpikir kalau harga rumah di Pancoran pasti mahal banget. Eits, tapi tenang, karena GroPerti punya banyak pilihan rumah #FaiPrice di berbagai tempat strategis, termasuk di Kecamatan Pancoran. 

Mengapa Harus #FairPrice?

Sebelum bicara lebih jauh, kamu perlu tau apa itu #FaiPrice. #FaiPrice adalah harga wajar dari sebuah rumah yang sesuai dengan harga pasaran dan fasilitas yang ditawarkan. 

Simpelnya, #FaiPrice ini adalah kriteria untuk menentukan apakah harga rumahmu terlalu mahal atau masih dalam batas yang wajar. Enggak terlalu mahal dan enggak terlalu murah. 

#FairPrice ini perlu kamu perhatikan saat hendak membeli rumah. Rumah dengan harga di atas #FairPrice itu mengindikasikan harga rumahnya terlalu mahal. 

Bukan cuma pembeli, penjual juga perlu tahu harga #FaiPrice dari rumah yang hendak dijual. Apabila penjual memasang harga dibawah harga minimal #FaiPrice, akibatnya akan rugi karena terlalu murah.

Jadi, udah tau kan, mengapa tau #FairPrice itu penting banget? Nah, selanjutnya MinGro mau kasih tau cara menentukan harga #FaiPrice langsung dari simulasinya.

Simulasi Perhitungan Rumah #FairPrice di Pancoran

Langkah pertama yang harus kamu lakukan untuk mengetahui harga rumah #FairPrice adalah dengan mengecek NJOP rumah tersebut berada. Adapun NJOP Kecamatan Pancoran adalah sebagai berikut. 

  • Batas bawah: Jl. Samali (Kalibata): Rp 4.723.000/m²
  • Batas atas: Jl. Warung Jati Barat (Kalibata): Rp 27.763.000/m²

Selanjutnya, kita coba ambil contoh Rumah Bagus Di Pancoran yang dibanderol dengan dengan luas tanah 1415 m², luas bangunan 1000 m², dan harga Rp 40 Miliar. Maka perhitungannya adalah seperti ini:

  • Harga rata-rata tanah batas bawah adalah 1415 m² x Rp 4.723.000 = Rp 6.683.045.000.
  • Harga rata-ratabangunan batas bawah adalah 1000 m² x Rp 5.000.000 = Rp. 5.000.000.000
  • Harga rata-rata tanah batas atas adalah 1415 m² x Rp 27.763.000 = Rp 39.284.645.000
  • Harga rata-rata bangunan batas atas adalah 1000 m² x Rp 10.000.000 = Rp 10.000.000.000.

Dari data tersebut maka kita akan mendapatkan harga batas bawah dan batas atas seperti ini:

  • Harga Batas Bawah di Pancoran: Rp 6.683.045.000 + Rp 5.000.000.000 = Rp 11.683.045.000.
  • Harga Batas Atas di Pancoran: Rp 39.284.645.000 + Rp 10.000.000.000 = Rp 49.284.645.000.

Dari perhitungan di atas kita dapat menyimpulkan kalau rumah di Pancoran ini punya harga yang sangat wajar, bahkan bisa dibilang murah untuk sekelas rumah mewah di kawasan elit.

Hanya dengan Rp 40 Miliar, kamu sudah bisa bawa pulang rumah mewah impianmu ini. Siapa yang enggak mau tinggal di rumah dengan fasilitas lengkap, luas, garasi bisa muat 2 mobil, dan berbagai fasilitas yang bikin tambah nyaman ini?

Jangan sampai ketinggalan penawaran terbatas ini. Segara booking rumah mewah di kawasan perkotaan ini sebelum kehabisan. 

Butuh referensi rumah #FairPrice lainnya? Yuk kunjungi situs resmi kami hanya di GroPerti.com tempatnya rumah #FairPrice. Kamu bisa juga hubungi MinGro di WhatsApp (081313777134) sekarang juga. 

Wujudkan Mimpi Rumah Idaman Bersama GroPerti. 

Editor: Sabath Ramauli Damanik

Penulis: Ahmad Alveyn Sulthony Ananda

#Hastag

Baca Juga

example

Cellilov B. A. Hartono

Dec 28, 2024

NJOP Jalan Praja Dalam F AT 123 Terbaru 2024

example

Ahmad Amri Falah

Dec 23, 2024

10 Langkah Pengajuan KPR Bersama Groperti

example

Parlin Martua Silitonga

Dec 11, 2024

NJOP Kelurahan Cipinang Besar Selatan Terbaru 2024 

example

Patricia Ibi Hariyono

Dec 9, 2024

NJOP Kelurahan Jati Padang Terbaru 2024

example

Parlin Martua Silitonga

Dec 8, 2024

NJOP Jalan KP RAWADAS INDAH AF 143 Terbaru 2024

Properti Pilihan

logo

GroPerti

GroPerti adalah marketplace properti terpercaya dengan fokus fair price dan kemudahan penggunaan, memudahkan pemilik properti di seluruh dunia, khususnya di Indonesia.

fbtwitlogologolinkedlogo
Alamat Kantor

PT Sentral Global Properti

Gedung Graha Krama Yudha Lantai 4 Unit B Jl. Warung Jati Barat No. 43 Kel. Duren Tiga Kec. Pancoran Jakarta Selatan 12760

Telepon : 021-7945301

© 2023. GroPerti . All rights reserved.