Peluang Investasi: Gedung Hotel Tangerang Lokasi Strategis

Ahmad Alveyn Sulthony Ananda

Aug 31, 2024

example

Mau punya usaha hotel dengan lokasi yang strategis? Artikel ini cocok buat kamu, karena MinGro bakal bagikan rekomendasi gedung hotel tangerang lokasi strategis.

Aset properti sampai saat ini masih jadi salah satu pilihan instrumen investasi. Salah satu investasi properti yang banyak jadi pilihan investasi adalah Hotel. 

Sebelum itu tahu enggak, kenapa harus Kota Tangerang? Berikut ini adalah beberapa alasan penting kenapa Kota Tangerang sangat cocok buat bangun investasi properti hotel.

  • Pusat kawasan industri
  • Terdapat beberapa Proyek Strategis Nasional (PSN) di Kota Tangerang
  • Kebutuhan tempat tinggal sementara dan tetap tinggi

Sayangnya keunggulan Kota Tangerang tersebut mengakibatkan harga properti di daerah ini punya harga yang mahal. Ini tentu jadi hambatan buat investor properti untuk memulai investasi properti. 

Walaupun begitu, kamu tidak perlu khawatir karena GroPerti hadir buat berikan informasi produk properti dengan harga #FairPrice. Berikut ini adalah gedung hotel murah dengan harga #FairPrice di Tangerang. 

Lokasi yang strategis

Lokasi yang strategis sangat dibutuhkan untuk suatu usaha perhotelan. Gedung hotel ini memiliki lokasi strategis yang bakal banyak menunjang kesuksesan usaha hotel kamu.

Hotel ini beralamat di JL. Husein Sastranegara, Rawabokor,Tangerang yang berdekatan dengan Bandara Soekarno Hatta dan gerbang pintu tol. Lokasi yang dekat dengan pusat akses transportasi ini akan memperbesar peluang kehadiran pengunjung hotel. 

Gedung hotel ini berdekatan dengan Cengkareng Business City, Ciputra Hospital, dan Soewarna Business Park. Adanya tempat publik di sekitar hotel ini  menjadi nilai tambah, mempermudah pengunjung hotel untuk mencari kebutuhan perjalanan yang diperlukan. 

Selain itu, gedung ini berada di area yang tidak rawan banjir. Sehingga, kamu tidak perlu khawatir jika sewaktu-waktu terjadi bencana banjir yang mengakibatkan kerugian. 

Spesifikasi Gedung dan Fasilitas Hotel Yang Lengkap

Gedung hotel ini sebelumnya merupakan hotel yang baru berdiri 3 tahun. Tak heran jika hotel ini sudah dilengkapi dengan fasilitas yang sangat lengkap. 

Desain hotel ini punya spesifikasi yang sangat mumpuni sebagai hotel yang di antaranya:

  • Luas Tanah +/- 450 m² include parkiran 
  • Luas Bangunan: +/- 820m² 
  • Bangunan 4 lantai 
  • Parkiran bermuatan 10 mobil
  • Listrik 33.000 watt
  • 30 ruang kamar tidur ( bisa tambah 12 kamar di lantai 4)

Fasilitas pendukung yang dimiliki hotel ini sangat lengkap di antaranya:

  • Free wifi
  • Free parkir 
  • Mobil antar jemput bandara
  • Lift setiap lantai, 
  • Taman 
  • Cafe Shop 
  • Musholla 
  • Genset otomatis (antisipasi saat aliran listrik padam)

Harga #FairPrice

Kamu bisa segera miliki gedung hotel dengan lokasi strategis dan fasilitas super lengkap ini hanya dengan 13.5 Miliar aja. 

MinGro sangat merekomendasikan gedung hotel tangerang lokasi strategis ini sangat cocok buat kamu yang ingin menjangkau investasi properti dimulai dengan harga yang terjangkau dan potensi untung berkali-kali lipat di masa mendatang. 

Buruan, tunggu apa lagi segera investasi properti sekarang juga. Jangat lewatkan kesempatan terbatas ini. 

Untuk informasi lebih lengkap kamu bisa langsung kunjungi Gedung Hotel Murah GroPerti atau segera hubungi MinGro untuk dapatkan informasi promo dan detail kerjasama hotel di WhatsApp (081313777134)

Semoga bermanfaat.

Editor: Sabath Ramauli Damanik

Penulis: Ahmad Alveyn Sulthony Ananda

#Hastag

Baca Juga

example

M Choenur

Jan 6, 2025

Pengaruh PPN Naik 12% Pada KPR

example

Cellilov B. A. Hartono

Dec 28, 2024

NJOP Jalan Praja Dalam F AT 123 Terbaru 2024

example

Ahmad Amri Falah

Dec 23, 2024

10 Langkah Pengajuan KPR Bersama Groperti

example

Parlin Martua Silitonga

Dec 11, 2024

NJOP Kelurahan Cipinang Besar Selatan Terbaru 2024 

example

Patricia Ibi Hariyono

Dec 9, 2024

NJOP Kelurahan Jati Padang Terbaru 2024

Properti Pilihan

logo

GroPerti

GroPerti adalah marketplace properti terpercaya dengan fokus fair price dan kemudahan penggunaan, memudahkan pemilik properti di seluruh dunia, khususnya di Indonesia.

fbtwitlogologolinkedlogo
Alamat Kantor

PT Sentral Global Properti

Gedung Graha Krama Yudha Lantai 4 Unit B Jl. Warung Jati Barat No. 43 Kel. Duren Tiga Kec. Pancoran Jakarta Selatan 12760

Telepon : 021-7945301

© 2023. GroPerti . All rights reserved.